detikNews
Warga Makassar Berduyun-duyun Lebaran ke Rumah Wapres
Giliran Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) hari ini menerima rakyat kecil di kediaman pribadinya di Makassar. Ratusan warga berduyun-duyun datang.
Senin, 15 Okt 2007 10:01 WIB







































