detikNews
Sebut Perekonomian Melemah Namun SBY Optimis Masa Depan Indonesia
Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) melawat ke Sragen dalam rangkaian safari politiknya. SBY bertemu dengan pelaku usaha kecil menengah (UKM).
Jumat, 06 Apr 2018 20:58 WIB







































