Untuk kedua kalinya, pemerintah meminta seluruh masyarakat tidak mudik lebaran. Hal ini mempertimbangkan risiko penularan COVID-19 dan kenaikan usai lebaran.
Terduga pelaku bom bunuh diri di Makassar merupakan jaringan JAD. JAD yang berafiliasi dengan ISIS ini sudah berulang kali melakukan serangan teror di RI.
Seorang WNI ditangkap Kepolisian Malaysia atas dugaan rencana pembunuhan eks PM Mahathir Mohamad. Kemlu meminta akses untuk dapat menemui WNI tersebut.
Ungkapan cinta bahasa Inggris bisa kamu berikan untuk orang tersayang, salah satunya pasanganmu. Berikut beberapa contoh yang bisa dijadikan inspirasi.