detikNews
Notaris Akui Legalisir Surat Kuasa Widjokongko
Saksi kasus penggelapan pajak dengan terdakwa Widjokongko Puspoyo, Martin Rustami, mengaku melegalisir surat kuasa Widjokongko kepada Madani Sekuritas untuk membeli aset BPPN.
Rabu, 02 Jan 2008 15:10 WIB







































