detikInet
Lubang Mata-mata di Teknologi Pelacakan Diri
Sudah membakar berapa banyak kalori hari ini? Atau sudah seberapa jauh Anda berlari? Nah, aktivitas 'quantified self' alias melacak diri sendiri tengah memasuki masa keemasan saat ini. Namun di sisi lain, aktivitas ini rentan dimata-matai.
Kamis, 07 Agu 2014 14:37 WIB







































