detikSport
Begitu Terusiknya Rossi pada Marquez
Mungkin tak ada yang menyangka seorang Valentino Rossi bisa sedemikian terusiknya oleh gangguan seorang rival. Gestur keterusikannya berkali-kali terekspresikan dari legenda hidup balapan motor ini.
Minggu, 25 Okt 2015 16:58 WIB







































