Ririn Dwi Ariyanti merayakan hari ulang tahun ke-3 untuk anak ketiganya, Ramy Alfie Utomo. Sayangnya, tak ada sosok sang suami, Aldi Bragi, di hari bahagia itu.
Vegen Acni, mantan istri Kapten Vincent tak mau ikut campur dalam masalah rumah tangga sang mantan dengan Novinta Condro. Hanya saja dia mengingatkan satu hal.