Penyandang Tuna Netra pun Ingin Terlihat Cantik
Meski tuna netra, tetapi Rizki Nurilawati gemar bermake up. Saat ada pelatihan tata rias, Rizki yang juga penyanyi itu sangat sumringah mengikutinya.
Kamis, 18 Apr 2013 17:07 WIB







































