Jasamarga Japek Selatan (JJS), telah mengoperasikan jalur fungsional Tol Jakarta-Cikampek II Selatan (Japek II Selatan) Segmen Sadang-Kutanegara arah Jakarta.
Jalur fungsional Jalan Tol Jakarta-Cikampek II Selatan (Japek II Selatan) Segmen Sadang-Kutanegara arah Jakarta, mulai dibuka untuk mengurai kepadatan arus.
Adam menuturkan, untuk mengurai kemacetan, polisi dan petugas jalan tol memberlakukan rekayasa lalu lintas lawan arus atau contraflow selepas Km 36+800.
Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Brigjen Pol Aan Suhaman mengungkapkan hasil prediksi titik kepadatan lalu lintas di tol saat libur Nataru 2023.