Sepakbola
Kongres Tahunan PSSI Takkan Bahas Tim Sembilan
PSSI dijadwalkan menggelar kongres tahunan pada 4 Januari mendatang di Jakarta. Fokus pada program kerja, PSSI menegaskan tidak akan membahas Tim Sembilan yang dibentuk oleh Kemenpora.
Senin, 29 Des 2014 10:23 WIB







































