detikOto
Suzuki Ritz Mendarat di India
Pasar mobil di India makin ramai dengan kehadiran hatchback Suzuki Ritz. Ini merupakan amunisi Suzuki baru sebagai salah satu pendorong penjualan di tengah pasar yang makin kompetitif.
Selasa, 26 Mei 2009 15:19 WIB







































