Lee Chae Miin digaet untuk menggantikan Park Sung Hoon sebagai lawan main Yoona di drama Korea The Tyrant's Chef. Perbedaan usianya kini menjadi sorotan.
Park Sung Hoon mundur dari proyek drakor setelah blunder mengunggah poster parodi JAV Squid Game. Ia meminta maaf dan merasa bersalah atas insiden tersebut.
Mahkamah Konstitusi Korsel) akan mulai menggelar sidang pemakzulan Presiden Yoon Suk Yeol, yang telah dimakzulkan parlemen terkait penetapan darurat militer.
Presiden Korea Selatan yang dimakzulkan Yoon Suk Yeol, tetap mendapat gaji tahunan sekitar 262,5 juta won atau setara Rp 2,95 miliar (kurs Rp 11,12/ 1 won).
Siap-siap! Gong Yoo dan Song Hye Kyo akan beradu akting dalam drama Korea Slowly but Intensely. Tim produksi mengeluarkan budget fantastis untuk drama ini.
Turnamen bulutangkis India Open 2025 akan mulai bergulir pada hari Selasa (14/1/2025) ini. Di hari pertama, Indonesia diwakili Gregoria Mariska Tunjung.