detikNews
Dua Bunga Bangkai Tumbuh di Tahura Juanda
Dua bunga bangkai kembali tumbuh di Tahura Ir.H. Juanda. Kini dua bunga itu mulai terlihat tunasnya. Sebelumnya di lokasi sama, awal Januari 2010 lalu, bungai bangkai sudah tumbuh mekar.
Senin, 15 Feb 2010 11:13 WIB







































