detikHealth
Saat Orang dengan Gangguan Jiwa Ingin Telanjang, Mungkin Ini Alasannya
Pernahkah Anda melihat orang dengan gangguan kejiwaan yang tidak memakai baju? Dengan percaya diri mereka berjalan kian kemari tanpa sehelai benang di tubuhnya. Apa yang membuat mereka berlaku seperti itu?
Selasa, 02 Jul 2013 19:03 WIB







































