detikHealth
Kenapa Saat Bersin Mata Selalu Tertutup?
Penyebab orang bersin bermacam-macam. Tapi hampir dipastikan saat bersin semua orang matanya tertutup dan sangat mustahil bersin dengan mata terbuka. Kenapa orang tidak bisa bersin dengan mata terbuka?
Jumat, 27 Agu 2010 16:00 WIB







































