detikNews
Demo Penolakan Hasyim Muzadi Sebagai Rais Aam Dianggap Tak Etis
Ketua Umum PBNU KH Hasyim Muzadi didemo sejumlah massa yang menolak pencalonannya sebagai Rais Am. Namun, demo itu dianggap tidak etis, apalagi yang bersangkutan belum secara resmiĀ mencalonkan diri sebagai Rais Am pada muktamar mendatang.
Jumat, 19 Mar 2010 18:19 WIB







































