detikInet
Tiba di Indonesia, Zuckerberg Pamer Foto Borobudur
Seperti yang sebelumnya diberitakan oleh detikINET, pendiri sekaligus CEO Facebook Mark Zuckerberg akhirnya tiba di Indonesia. Jakarta ternyata bukan tujuan pertama dari anak muda terkaya di dunia itu, melainkan Candi Borobudur.
Minggu, 12 Okt 2014 09:52 WIB







































