Belasan paslon yang maju dalam Pilkada 2020 mengikuti tes jasmani dan rohani di RSSA Kota Malang. Sebelumnya, sebagian paslon sudah mengikuti tes kesehatan.
Busyro Muqqodas menyebut demokrasi di Indonesia kian sakit. Kondisi sakit itu, kata Busyro, diperparah oleh politik dinasti yang malah dipelopori elite Istana.
Shopee Liga 1 kembali mencatatkan pemain yang terinfeksi virus Corona. Pilar lini belakang Persik Kediri, Andri Ibo, yang dinyatakan mengidap COVID-19.
Dua calon kepala daerah di Jawa Timur dipastikan melawan kotak kosong pada Pilkada 2020. Keduanya merupakan calon kepala daerah dari Ngawi dan Kabupaten Kediri.