detikHealth
Inspirasi Itu Datang dari Mereka yang Hidup Tanpa Kaki
Tanpa kaki, manusia mustahil bisa berjalan, berlari, dan melompat. Namun beberapa orang yang tidak memiliki kaki justru membuktikan dirinya bukanlah beban, bahkan kisah hidupnya menjadi inspirasi bagi banyak orang.
Selasa, 21 Jan 2014 15:33 WIB







































