Kemlu menyatakan siap memfasilitasi penegak hukum untuk membawa pulang buron kasus pengalihan hak tagih (cessie) Bank Bali, Djoko Tjandra dari Malaysia ke RI.
"Pemerintah anggap pelaksanaan gaji ke-13 sama seperti THR bisa dilakukan untuk bisa menjadi bagian dari stimulus ekonomi atau mendukung kemampuan masyarakat."
Dewan Pers menyebut industri media bakal menerima insentif di masa pandemi Corona. Insentif itu diberikan untuk mengatasi ancaman penutupan perusahaan dan PHK.
Kementerian Keuangan bakal merombak atau mengubah desain stimulus pada program pemulihan ekonomi nasional (PEN) yang masih rendah realisasi penyerapannya.