Sepakbola
Dibiayai PSSI, Penggawa Timnas U-19 Bisa Kuliah di UNY Tanpa Tes
Pendidikan sering dikesampingkan dalam pengembangan olahraga di Indonesia. Tapi itu dipastikan tidak akan terjadi di timnas U-19 yang bakal dibiayai masuk perguruan tinggi dan bisa masuk Universitas Negeri Yogyakarta tanpa tes.
Senin, 27 Jan 2014 23:06 WIB







































