detikNews
Berharap Tuah Artis di Pemilu 2014
Dengan hanya 10 parpol yang akan berlaga di Pemilu 2014, persaingan diprediksi semakin ketat. Parpol pun mulai menggaet caleg dari kalangan artis. Akankah artis mampu mendongkrak popularitas parpol?
Rabu, 16 Jan 2013 10:51 WIB







































