Real Madrid resmi menjadi juara Liga Spanyol 2019/2020. Gelar LaLiga sah direngkuh Los Blancos usai Karim Benzema dkk meraih kemenangan atas Villarreal.
Keberhasilan Real Madrid juara Liga Spanyol 2019/2020 tak cuma disambut gembira pemain dan pendukungnya, tapi juga Chelsea yang kecipratan 35 juta euro.
Arthur Melo dapat ledekan akibat tindak-tanduknya di tepi lapangan di tengah pertandingan Barcelona. Arthur bahkan sampai dibilang ketularan Gareth Bale.
Pihak Bayern Munich menegaskan belum ada tawaran untuk Thiago Alcantara dan David Alaba. Thiago disebut jadi incaran Liverpool, sementara Alaba dibidik Chelsea.