detikTravel
Pekande-kandea, Serunya Turis & Warga Buton Makan Bersama
Tradisi Pekande-kandea atau makan bersama menjadi salah satu rangkaian acara puncak Festival Budaya Tua Buton di Buton. Ada 2.000 talang atau loyang penuh makanan lezat untuk warga dan wisatawan bersantap bersama. Nyam!
Senin, 24 Agu 2015 19:22 WIB







































