detikOto
Capek Jalan Kaki? Pakai Ini Saja
Jepang memang tempatnya alat-alat aneh dan lucu. Jepang juga termasuk negara pecinta konsep mobilitas yang cepat. Seperti Toyota yang mulai menguji sebuah alat bantu bagi pejalan kaki. Biar tidak capek.
Kamis, 25 Jul 2013 17:41 WIB







































