Polisi memberlakukan contraflow untuk mengurai kemacetan di Jl Ir H Juanda, Ciputat, arah Lebak Bulus pagi ini. Contraflow diberlakukan imbas kecelakaan truk.
Joni Indo, pria di Lubuklinggau, Sumatera Selatan ditangkap polisi karena menusuk ayah kandungnya sendiri. Alasannya pelaku tidak senang ditegur oleh korban.
Honda bersiap melawan dominasi Yamaha Aerox dengan skutik baru berkapasitas 155-160cc. Desain sporty dan fitur canggih diharapkan menarik perhatian remaja.
Indonesia memperluas akses pasar ekspor produk perikanan ke Vietnam, Korea Selatan, dan Kanada dengan menambah izin ekspor untuk 34 unit pengolahan ikan.