detikNews
Gara-gara Telat Buka Pintu, Suami Gergaji Tubuh Istri
Hanya gara-gara telat membukakan pintu rumah, seorang suami di Tanjung Balai, Sumatera Utara tega menganiaya isterinya dengan menggergaji tubuhnya. Akibatnya, korban mengalami luka sayatan di dada hingga mendapatkan 10 jahitan.
Jumat, 12 Jul 2013 11:44 WIB







































