Pasien positif COVID-19 di Jatim hari ini bertambah 453 orang. Kini, kumulatif pasien terkena virus Corona 61.071 orang. Dan menjalani perawatan 2.841 pasien.
Pria bernama Welly ditangkap polisi lantaran mengunggah foto Megawati gendong Jokowi di Facebook. Kini, Welly telah berstatus tersangka kasus ujaran kebencian
Simpang siur keberadaan Habib Rizieq setelah meninggalkan RS UMMI dijawab pengacara. Pengacara menyebut Habib Rizieq sempat datang ke rumah anaknya di Sentul.
Beragam peristiwa terjadi di Jawa Barat, Senin (30/11/2020). Mulai dari tabrakan mautdi Tol Cipali yang menewasakan 10 orang hingga PSBB Bodebek diperpanjang.