Ivan Gunawan menyesalkan asistennya, AJA terlibat kasus narkoba. Karena itu, ia ingin pastikan seluruh karyawannya bebas dari barang terlarang tersebut.
Polisi menyatakan urine Ivan Gunawan negatif narkoba dan tidak terlibat dalam kasus yang menjerat asistennya berinisial AJA. Apa alasan polisi memeriksa Ivan?
Polres Jakarta Barat memeriksa urine artis Ivan Gunawan menyusul penangkapan asistennya, AJ, terkait kokain. Urine Ivan Gunawan dinyatakan negatif narkoba.