detikNews
Jelang Pelantikan Ketua Komisi III, 'Trio SBY' Minta Ruhut Mundur
Anggota DPR Komisi III Bambang Soesatyo yang dikenal sebagai 'Trio SBY' menyatakan penolakan terhadap Ruhut sebagai Ketua Komisi III tetap berlangsung. Dirinya menyarankan Ruhut mundur dari calon ketua Komisi III.
Senin, 07 Okt 2013 11:33 WIB







































