detikHealth
Minum Air Putih Saat Makan Bisa 'Memancing' Orang Jalani Pola Makan Sehat
Mencukupi kebutuhan cairan tubuh dengan mengonsumsi air putih memang sangat dianjurkan. Pada sebagian besar orang, minum air putih di sela-sela makan pun kerap dilakukan. Sebenarnya, berpengaruhkah kebiasaan ini terhadap proses pencernaan?
Selasa, 26 Agu 2014 09:03 WIB







































