detikNews
Kunjungi Irak, Biden Bahas Penarikan Pasukan AS
Wakil Presiden AS, Joe Biden tiba di Baghdad, Irak dalam kunjungan tiga harinya ke negara muslim tersebut. Kedatangan Biden ke Irak ini untuk melakukan pertemuan dengan para petinggi Irak serta bertemu dengan tentara AS di Irak.
Selasa, 15 Sep 2009 23:11 WIB







































