detikHealth
Hendak Simpan ASI Perah? Ini Tipsnya
Manfaat ASI eksklusif disadari benar oleh kebanyakan ibu-ibu, sehingga banyak ibu bekerja yang memerah susu atau pumping di sela kesibukannya bekerja. Nah, ASI perah (ASIP) ini harus disimpan dengan baik agar tidak terbuang percuma. Bagaimana caranya?
Selasa, 06 Mei 2014 14:31 WIB







































