detikHealth
Tak Hanya Permen Karet, Serbuk Perangsang Juga Dipakai untuk Pelecehan Seks!
Permen karet pembangkit libido yang dilarang BPOM sering disalahgunakan untuk melakukan pelecehan terhadap wanita. Ternyata tak hanya permen karet saja yang sering dipakai, tapi serbuk juga.
Jumat, 01 Feb 2013 15:54 WIB







































