detikNews
3 Wartawan Diperiksa sebagai Saksi Kasus Penganiayaan Wartawan TV
Polisi telah meminta keterangan 6 saksi terkait kasus penganiayaan terhadap wartawan televisi di Samarinda, M Asri Sattar. Tiga saksi di antaranya adalah wartawan.
Kamis, 15 Nov 2012 00:00 WIB







































