detikNews
Mesir usut penangkapan warganya di Uni Emirat Arab
Dua pejabat Mesir dikirim ke Uni Emirat Arab untuk membicarakan penangkapan 11 warga Mesir yang dituduh mendirikan cabang Ikhwanul Muslimin di sana.
Rabu, 02 Jan 2013 22:38 WIB







































