Pihak Sultan korban kabel menjuntai dan Bali Tower akan dimediasi pada Jumat (11/8). Ada 3 syarat yang akan diajukan oleh pihak Sultan dalam mediasi ini.
Pihak Sultan Rif'at Alfatih, korban kabel menjuntai resmi melaporkan Bali Tower. Bali Tower dilaporkan atas dugaan kelalaian yang mengakibatkan Sultan cedera.
FIFA dan PSSI menyepakati empat venue Piala Dunia U-17 2023. Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, yang sempat diusulkan, kali ini tidak terpilih.
Ketua Desk Regional BKSAP DPR RI, Putu Supadma Rudana, mengatakan ada dua hal penting yang dibahas Komite Organisasi dalam rangkaian sidang umum ke-44 AIPA.
Airlangga Hartarto bicara soal dukungan partainya terhadap salah satu bakal capres. Dia menyebut dukungan Golkar bisa saja disampaikan para September 2023.