detikNews Soal Pengajuan Hak Angket, Pemerintah Siap Hadapi DPR Pemerintah siap memberikan keterangan jika DPR akan mengajukan hak angket untuk menolak kenaikan harga BBM. Jumat, 04 Mar 2005 14:30 WIB
detikNews Monyet Juga Tolak Kenaikan BBM Sebanyak 300 orang dari Urban Poor Consortium (UPC) berunjuk rasa menolak kenaikan harga BBM. Massa menggelar atraksi topeng moyet. Senin, 28 Feb 2005 12:45 WIB
detikNews Tolak Kenaikan BBM, 25 Angkot Konvoi Menuju Istana Sekitar 300 orang dari sejumlah elemen melakukan konvoi dengan menggunakan 25 angkot menuju Istana Negara. Mereka menentang kenaikan BBM. Senin, 28 Feb 2005 11:47 WIB
detikNews Putri Budiyanto Tak Rela Kalau Papanya Kembali Tugas ke Irak Putri tunggal Budiyanto, Larasati tidak ingin papanya kembali ke Irak bila ditugaskan kembali oleh Metro TV. Sedangkan istrinya, Lestari hanya bisa pasrah. Kamis, 24 Feb 2005 19:02 WIB
detikNews Ratu Takkan Hadiri Pernikahan Sipil Charles-Camilla Ini kelanjutan 'dongeng' dari Kerajaan Inggris. Ratu Elizabeth II takkan menghadiri pernikahan sipil Pangeran Charles dan Camilla bulan April. Rabu, 23 Feb 2005 08:24 WIB
detikNews Albert Meninggal, Massa Hercules Diimbau Tahan Diri Jenazah John Albert, adik Hercules, disemayamkan di rumah duka di Rawasemut, Bekasi. Massa Hercules diimbau untuk tenang. Sabtu, 19 Feb 2005 10:31 WIB
detikNews Sutiyoso Ajak Lawan Preman Gubernur DKI Jakarta Sutiyoso mengajak warga Jakarta untuk bersama-sama melawan preman menyusul ancaman Hercules yang akan menduduki Balaikota DKI. Jumat, 18 Feb 2005 16:05 WIB
detikNews Pemerintah Akan Bangun 82 Ribu Unit Rumah di Aceh Pemerintah akan membangun 82 ribu unit rumah permanen tipe 36 untuk penduduk Aceh yang terkena gempa dan gelombang tsunami akhir Desember 2004 lalu. Kamis, 17 Feb 2005 13:37 WIB
Sepakbola Valentine, Ronaldo Gelar Pesta Pertunangan Hari Valentine tampaknya merupakan hari istimewa bagi Ronaldo. Ia menggelar pesta pertunangan mewah bagi sang calon istri Daniella Cicarelli. Selasa, 15 Feb 2005 13:35 WIB
detikNews Wapres Jusuf Kalla Kunjungi Labuhan Deli Serdang Wakil Presiden M Jusuf Kalla Sabtu pagi (5/2/2005) melakukan kunjungan kerja ke Labuhan Deli Serdang, Sumatera Utara. Sabtu, 05 Feb 2005 09:56 WIB