detikNews
Gerindra: Prabowo Tak Berniat Jegal Pencapresan Jokowi
PDIP melempar isu ada pihak yang berupaya men-downgrade Jokowi seiring Gerindra yang mengungkit perjanjian Mega mendukung Prabowo di 2014. Gerindra langsung menegaskan Prabowo Subianto tak berniat menjegal pencapresan Jokowi.
Senin, 18 Nov 2013 17:27 WIB







































