detikNews
Islam dan Yahudi Eropa Kecam Vonis Khitan di Jerman
Organisasi Islam dan Yahudi di Eropa bersatu mengecam keputusan pengadilan di Jerman yang menyatakan khitan sama dengan sengaja menyebabkan luka serius di badan. Pernyataan bersama organisasi-organisasi Islam dan Yahudi menyatakan bahwa khitan adalah bagian tak terpisahkan dari kehidupan beragama
Kamis, 12 Jul 2012 19:59 WIB







































