detikNews
Ditanya soal Otak Suap Proyek Jalan di Bengkulu, Lily Bungkam
Mengenakan kerudung hijau, Lily bungkam saat ditanya wartawan soal otak suap kasus yang juga menjerat suaminya, Gubernur Bengkulu Ridwan Mukti.
Rabu, 05 Jul 2017 14:16 WIB







































