Pemerintah melaporkan 9 provinsi nihil kasus baru virus Corona awal pekan ini. Total kasus positif Corona di Indonesia sudah mencapai hampir 77 ribu orang.
Dubes China untuk Inggris menuduh pemerintah Inggris melakukan manipulasi politik setelah menawarkan jalur kewarganegaraan kepada tiga juta warga Hong Kong.
Pihak Keuskupan Atambua menjelaskan tentang Pastor A yang dipersoalkan sastrawan Felix Nesi. Keuskupan menegaskan telah memberi sanksi terhadap pastor tersebut.