detikNews
Pemilik Sabu yang Ditangkap BNNP Jatim Jaringan Nigeria
Onwubuariri C Franklin (29), penerima sabu seberat 1,8 Kg lebih yang diselundupkan Lu Xie Mei warga negara Cina, merupakan satu jaringan dengan pelaku penyelundupan yang digagalkan Bea Cukai Juanda 2 bulan lalu.
Senin, 21 Apr 2014 15:04 WIB







































