detikNews
Hujan Deras, Kabupaten Bandung Kembali Disergap Banjir
Hujan deras yang mengguyur kawasan Bandung Raya siang ini menyebabkan banjir kembali menyergap Kabupaten Bandung. Sejumlah ruas jalan dilaporkan macet.
Rabu, 13 Apr 2016 17:13 WIB







































