detikFinance
Pengadilan Agama Jaksel Sita Aset Bank Syariah Mandiri
Pengadilan Agama Jaksel menyita gedung dan bangunan Bank Syariah Mandiri di Jalan Iskandarsyah, Jakarta Selatan berdasarkan Putusan Ketua PA Jakpus Nomor W10.U.1544/I.2008.01 tertanggal 27 Januari 2009.
Selasa, 15 Sep 2009 12:16 WIB







































