detikNews
Diduga Pelaku Penculikan Anak, Sunaya Diamankan
Terpicu isu penculikan anak, seorang pria yang diduga pelaku, Sunaya (50) warga Pamekasan, Madura diamankan warga. Sunaya terlihat mondar-mandir di sekitar desa tersebut.
Kamis, 29 Jul 2010 11:25 WIB







































