detikNews
Ahok Curhat Dimarahi Gerindra, PDIP: Kami Tak Pernah Marahi Jokowi
Wakil Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama mengaku pernah dimarahi Gerindra, partai yang menaunginya, karena mengambil kebijakan tak populis. PDIP mengaku tak pernah menyalahkan kebijakan tegas yang diambil oleh Gubernur Jokowi.
Senin, 02 Des 2013 12:38 WIB







































