detikNews
Anggur dari kediaman presiden Prancis dilelang
Sekitar 1.200 botol minuman anggur yang berasal dari ruang bawah tanah kediaman resmi presiden Prancis akan dilelang di Paris pada akhir Mei mendatang.
Kamis, 02 Mei 2013 09:22 WIB







































