detikNews
Ada Apa Bupati Blitar dengan Ketua LSM Anti Korupsi?
Bupati Blitar Herry Noegroho menarik paksa bahu kiri seorang ketua LSM Komite Rakyat Pemberantas Korupsi M. Trianto di acara sertijab Kapolresta Blitar. Kejadian langka tersebut disaksikan undangan.
Jumat, 07 Des 2012 18:58 WIB







































