detikNews
Korban Tewas Ledakan Bom di Rumah Sakit Pakistan Bertambah Jadi 45 Orang
Jumlah korban jiwa akibat ledakan bom di sebuah rumah sakit di Pakistan bertambah menjadi 45 orang. Bahkan jumlah korban tersebut masih bisa meningkat.
Senin, 08 Agu 2016 15:41 WIB







































